Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Memilih untuk memakai MikroTik RB750 Gr3

 


Sampai saat ini mikrotik RB750 Gr3 masih digunakan.

Beberapa tahun lalu membeli mikrotik yang booming di antara pengguna untuk kebutuhan  SOHO (Small Office Home Office), warnet, RT/RW Net, dan jaringan rumah/kantor kecil.

Masih cukup normal kebutuhan sampai saat ini untuk pengaturan bandwidth kantor kami yang relatif
hanya beberapa PC - laptop - Wifi Router - CCTV teteap terkoneksi kejaringan internet [online].

Berikut Spec dari Mikrotik RB750 Gr3,
jadi berikutnya sebagai catatan apabila akan melakukan pembelian dalam rangka upgrade perangkat
diatas spec RB750 Gr3.

Prosesor & Memori
CPU: MediaTek MT7621A, 2 Core, 4 Threads @ 880 MHz.
RAM: 256 MB. 
Penyimpanan: 16 MB NAND Flash.

Konektivitas
Port Ethernet: 5 x 10/100/1000 Gigabit Ethernet.
Slot: 1 x USB Type-A, 1 x MicroSD.
Wireless: Tidak ada (built-in). 

Fitur
Sistem Operasi: RouterOS.
Lisensi RouterOS: Level 4.
Fitur Jaringan: Firewall, VPN, QoS, Bandwidth Management, Hotspot, Load Balancing, dll.. 

Daya
Input Daya: DC Jack (8-30V) atau PoE Input (8-30V).
Konsumsi Daya: Maks. 10W. 
Dimensi & Lain-lain
Dimensi: 113 x 89 x 28 mm.
Sensor: Monitor Tegangan (Voltage), Monitor Suhu (Temperature). 

Keunggulan (+)
Kinerja CPU dual-core kencang untuk tugas routing.
Fitur RouterOS sangat lengkap dan fleksibel.
Harga terjangkau dengan performa tinggi. 

Kekurangan (-)
Tidak memiliki fitur Wi-Fi bawaan.